KELUH KESAH
Relung jiwa gundah
Lubuk hati resah
Rasa takkan berubah
Pandemi tak kunjung menarik langlah
Damba sekolah bagai lalu
Menimba ilmu Bersama guru
Tegur sapa dengan bendu
Merindukan jam kosong tiada guru
Lekas usai pandemi
Telah meruah keluh kesah
Diri telah mengah
Rasa ingin lekas melangkah
(Visited 25 times, 1 visits today)