SANG PENOLONG RAGA
Semua itu …
Beban di pundakku
Tapi asaku …
Tetap jadi pembangkit kalbu
Tak kenal Lelah
Tak jemu ku berlaku
Demi satu jiwa
Demi satu raga
Hanya jembatan Tuhan
Yang menjadi kekuatan
Demi penolong jiwa raga
Agar bangkit dan mematri sukma
(Visited 18 times, 1 visits today)