Titik Terang Tersimpan dalam Sunyi Terbisu dalam sepi Hanya dilihat saat dibutuhkan Yang ada banyak dicampakkan Engkau jendela dunia Engkau titik terang Engkau yang membimbingku menerangiku…. Tanpamu apalah daya aku Apalah arti hidupku Hanya kegelapan yang diselimuti Kebodohan…. Ciater, April