Sari Ater Air hangat sebagai obat Ciri khas yang di milikimu Di hamparan kaki gunung Tangkuban Perahu Tercipta  suasana yang sejuk dan indah Desa-desa di sekelilingmu Menambah indah wajahmu Keindahanmu tak terlukiskan Mengundang orang mengunjungimu Ciater, April 2021