KARENA ULAH MU DUNIA INI HANCUR
Oleh
N.ROSA
Wahai Corona karena ulahmu dunia ini hancur
Karena ulahmu juga dunia ini tidak terasa nyaman
apa kamu tidak bosan dan tidak lelah setiap hari membuat seluruh dunia ini takut
karena ulahmu yang sangat kejam setiap hari banyak terjadi kematian
Karena ulahmu kita harus lebih waspada
Jaga jarak dengan kerabat
Gerak terbatasi
Kebebasan terpenjara
Ulahmu buat dunia hancur
Perekonomian terpuruk
Jiwa tergoncang
Berselimut rasa was-was serta curiga
sudah cukup engkau berkeliaran di alam ini
Banyak habisi nyawa karena terpapar olehmu
Cepat lah pergi Corona
Kami mohon jangan pernah kembali lagi
(Visited 10 times, 1 visits today)