Anyaman Asa
Saban hari dicari
Mengayam berjuta mimpi
Digarap tiada henti
Barang sendiri
Menembus kabut pagi
Menjajak aspal sunyi
Berbekal teguh hati
Tinta hitam berderet rapi
Gudang hati usai terisi
Penat menyelimuti
Angan mula ingin
Asa perlu upaya
Tekad perlu tindak
Patrol, 12 April 2021
(Visited 13 times, 1 visits today)